Informasi Untuk Umum_ Daging
adalah sekumpulan otot yang melekat pada kerangka. Istilah daging dibedakan
dengan karkas. Daging adalah bagian yang sudah tidak mengandung tulang,
sedangkan karkas berupa daging yang belum dipisahkan dari tulang atau kerangkanya.
Daging terdiri dari tiga komponen utama, yaitu jaringan otot
(Muscle tissue), jaringan lemak (Adipose tissue), dan jaringan ikat (Connective
tissue). Banyaknya jaringan ikat yang terkandung di dalam daging akan
menentukan tingkat kealotan/kekerasan daging.
Kualitas
daging dipengaruhi oleh faktor sebelum da setelah pemotongan. Faktor sebelum pemotongan
yang dapat mempengaruhi kualitas daging adalah genetik, spesies, bangsa, tipe
ternak, jenis kelamin, umur, pakan dan bahan aditif (hormon, antibiotik, dan
mineral), serta keadaan stres.
Belum ada tanggapan untuk "ARTI DAN FUNGSI DAGING"
Posting Komentar