Informasiuntukumum
– ialah barang-barang yang biasanya dibeli oleh konsumen secara seringkali atau
kadang-kadangdan dengan pengorbanan-pengorbanan/usaha-usaha yang minimum di
dalam membandingkan/memilih dan membelinya.
Contoh
: rokok, sabun, gula, Koran dan sebagainya.
Dalam
melaksanakan distribusinya kita mengenal beberapa istilah, yaitu :
Selling In :
Adalah
tindakan penjualan pertama untuk masuk ke dalam golongan pengecer dansaluran
distribusi
Selling Out :
Adalah
suatu tindakan yang dilakukan setelah melihat keberhasilan selling in dengan
membuat suatu kebijaksanaan baru agar barang-barang dapat keluar (laku dijual)
dengan promotion berupa pemasaran iklan dan reklame yang bai danlain-lain
tergantung dari pada barangbarang yang kita masukkan.
Selling
Order : Adalah pemesanan kembali terhadap barang-barang yang telah pernah kita
berikan kepada pengecer. Repeart order ini kita lakukan bila selling out
terlaksana dengan baik.
Belum ada tanggapan untuk "Pengertian dan Contoh Convenience Goods "
Posting Komentar