Informasiuntukumum
- Nama lengkapnya Abu Nashr Muhammad Ibnu Tarkhan Ibnu Uzlag AI-Farabi, lahir
di Farabi Transoxania pada tahun 872 M dan wafat di Damsyik pada tahun 950 M.
Beliau
keturunan Turki. Al-Farabi menekuni berbagai bidang ilmu pengetahuan, antara
lain: logika, musik, kemiliteran, metafisika, ilmu alam, teologi, dan
astronomi.
Di
antara karya ilmiahnya yang terkenal berjudul Ar-Royu Ahlul al-Mad³nah wa
aI-Fad³lah (pemikiran
tentang
penduduk negara utama).
Belum ada tanggapan untuk "Jasa AI-Farabi (872.950 M) Terhadap Umat Islam"
Posting Komentar